REPORT
CRIME
Waktu :
Rabu, 6 Okt 2013
Pukul :
18.10
Tempat
Kejadian : Jl. Kertamukti, Pisangan Ciputat
Ciri-ciri
pelaku : Wanita ± 45 tahun, badan kecil, logat sedikit melayu, berkacamata,
kulit sawo matang.
Modus
Kejahatan :
1. Menanyakan alamat/tempat.
2. Memelas butuh bantuan mengantarkan
ketempat itu.
3. Cari perhatian dengan nanya-nanya
tentang kita dengan sangat ramah
4. Banyak tau/ banyak menebak,
seolah-olah sudah kenal lama
5. Tiba-tiba pelaku ngerasa kekusahan
dan korban jadi ngerasa iba
6. Pelaku pura-pura ngerasa gak enakan
7. Pelaku sok-sok ngalihin pembicaraan
yng bisa bikin lebih akrab sama korban
8. Pelaku nanya-nanya (sok perhatian)
tentang korban
9. Korban mulai terpengaruh dan ngerasa
ingin bantu
10. Korban mulai terjebak mengeluarkan
apa yang diinginkan pelaku.
Ciri-ciri
pengelabuan pelaku :
1. Menggunakan kendaraan (mobil)
2. Pakai gadget bergengsi
3. Berpakaian rapih, sopan dan alim.
4. Menyamar menjadi profesi yang searah
dengan korban
5. Paham masalah kedokteran dan kesehatan.
Kejadian diatas adalah pengalaman pribadi saya, semoga teman-teman bisa mengambil pelajaran agar lebih berhati-hati dengan siapapun orang yg tidak kita kenal dan dimanapun.
Saya berharap buka kembalinya uang atau materi yang hilang, tapi kembalinya naluri yang bersih bisa kembali kepada setiap pelaku kejahatan seperti diatas.
WASPADA LAH !
Thanks...
No comments:
Post a Comment